Form isian atau borang dalam istilah bahasa Indonesianya, dapat kalian buat di halaman web kalian untuk berbagai macam keperluan. Misalnya untuk aplikasi buku tamu, login, registrasi, dan lain sebagainya. Dibanding skill pelajaran html lainnya seperti membuat paragraf atau memasukkan gambar, membuat form relatif lebih sulit. Untuk itu kalian sebaiknya membaca setiap petunjuk disini agar lebih mudah memahami cara membuat form ini.
Di bawah ini adalah contoh sebuah form atau borang dengan berbagai macam jenis input.
Password :
Hobi :
Baca
Berenang
Pernah ke bunnoichi.blogspot.com sebelumnya?
Sudah
Belum
Mana yang kalian sukai?
Ceritakan tentang diri kalian :
Sekarang kalian lihat form diatas, dan perhatikan bahwa tiap baris mempunyai jenis input yang berbeda-beda. Apa itu input? Input adalah sesuatu yang dimasukkan oleh pembaca halaman web kalian misalnya teks. Dari atas ke bawah :
- Text
- Password
- Checkbox
- Radio
- Select
- Textarea
Nama : <input type="text" size="25" />
Pesan Anda : <input type="textarea" cols="20" rows="20" />
Cara membuatnya cukup mudah :
Password : <input type="password" size="25" />
Checkbox
Mata Kuliah yang Paling Anda Sukai :
<input type="checkbox"> Algoritma
<input type="checkbox"> VB
<input type="checkbox"> Kalkulus
<input type="checkbox"> Aljabar
Radio
Radio digunakan apabila pilihan yang disediakan hanya dapat dipilih satu saja. Contoh penggunaannya :
Mata Kuliah yang Paling Anda Sukai :
<input name="favorit" value="Algoritma" type="radio"> Algoritma
<input name="favorit" value="VB" type="radio"> VB
<input name="favorit" value="Kalkulus" type="radio"> Kalkulus
<input name="favorit" value="Aljabar" type="radio"> Aljabar
Select
Mata Kuliah yang Paling Anda Sukai :
<select name="favorit">
<option>Algoritma
</option><option>VB
</option><option>Kalkulus
</option><option>Aljabar
</option></select>